LATIHAN SO'AL
Mata Pelajaran : Administrasi Server
Kompetensi Keahlian :
Teknik Komputer dan Jaringan ( TKJ )
Kelas : XII TKJ
1. Berikut ini adalah berbagai macam metode
instalasi system operasi berbasis linux, kecuali ……
A.
Clean
Install
B.
Upgrade
C.
Multibooting
D.
Virtualisasi
E.
Uninstall
2. Suatu
metode dimana komputer
fisik dapat berfungsi seperti dua
buah komputer atau
lebih, dan setiap
komputer virtual tersebut menggunakan arsitektur dasar yang
sama dengan komputer fisik, dinamakan ….
A.
Clean
Install
B.
Upgrade
C.
Multibooting
D.
Virtualisasi
E.
Uninstall
3. Baris
perintah di bawah ini, berfungsi untuk …….
A.
Melihat
isi direktori
B.
Membersihkan
Layar
C.
Melihat
Sistem Host Name
D.
Melihat
Kalender Bulan Ini
E.
Melihat
user ID dan group ID
4. Baris
perintah di bawah ini, berfungsi untuk …….
A.
Melihat
isi direktori
B.
Membersihkan
Layar
C.
Melihat
Sistem Host Name
D.
Melihat
Kalender Bulan Ini
E.
Melihat
user ID dan group ID
5. Baris
perintah di bawah ini, berfungsi untuk …….
A.
Menginstall
Paket Aplikasi
B.
Menginstall
CDROM
C.
Menghapus
Paket Aplikasi
D.
Membersihkan
Layar
E.
Melihat
Sistem Host Name
No comments:
Post a Comment